Senin, 29 Oktober 2012

DENGAN SIAPA KITA BERGAUL?

Abu Tayyib berkata; “Barang siapa yang bergul dengan delapan golongan, maka Allah akan menambah delapan hal kepadanya, yaitu:
  1. Barang siapa bergaul dengan orang kaya, maka Allah akan menambahkan rasa cintanya kepada keduniaan.
  2. Barang siapa bergaul dengan orang fakir, maka Allah akan menambah rasa syukur dan ridha terhadap rizki dari Allah.
  3. Barang siapa bergaul dengan penguasa/pejabat, maka ia akan bertambah keras hatinya dan takabburnya.
  4. Barang siapa sika bergaul dengan wanita, maka akan bertambah kebodohannya dan syahwatnya.
  5. Barang siapa suka bergaul dengan anak-anak, maka ia akan senang bermain.
  6. Barang siapa bergaul dengan orang fasiq, maka akan bertambah kencenderungannya untuk melakukan kemaksiatan dan menunda tobat.
  7. Barang siapa bergaul dengan orang-orang shalih, maka akan bertambah rasa cintanya dalam menaati Allah.
  8. Barang siapa bergaul dengan ulama, maka akan bertambah ilmunya dan amalnya.


Tidak ada komentar: